Cheat Guitar Hero 2 PS2, Xbox 360 Terbaru & Terlengkap di 2021

Salah satu game yang benar benar membekas di hati para gamer adalah Guitar Hero 2 yang benar benar terkenal pada masanya. Game dengan genre ritme musik ini mengharuskanmu menggunakan kontroler khusus berbentuk gitar untuk dapat memainkan musik musik rock dengan menekan tombol sesuai dengan ritme musik yang sedang berjalan. Sekarang kalau kamu ingin sedikit bernostalgia kamu bisa bermain guitar hero 2 dengan menggunakan cheat supaya permainan lebih menarik.

Tersedia dalam konsol Playstation 2 (PS2) dan Xbox 360, game yang dikembangkan oleh Harmonix Music System ini mempuyai gameplay yang cukup menarik dan tidak terlupakan. Kali ini Kabar Games akan membagikan cheat guitar hero 2 yang booming pada masanya, dan masih cukup oke untuk kamu mainkan di masa sekarang ini.

Cara Aktifkan Cheat Guitar Hero 2

menu guitar hero 2

Untuk PS2 Guitar Hero 2 tersedia dalam dua versi, versi US (Amerika) dan versi EU (Eropa) tergantung versi mana yang kamu gunakan. Kebanyakan yang beredar di pasaran saat ini adalah versi US namun tidak ada salahnya Kabar Games menyediakan versi EU juga kan. Cheat ini didasarkan pada warna tombol pada guitar controller.

  • Kuning = Segitiga
  • Biru = X
  • Oranye = Kotak
  • Merah = Bulat

Kamu bisa mengaktifkan cheat guitar hero 2 saat berada dalam game. Untuk konsol PS2 dan Xbox 360 memiliki cara sama untuk dapat mengaktifkan cheat ini kamu bisa mengaktifkannya melalui menu utama game dengan menekan tombol kiri dan menekan kode kode cheat yang kamu inginkan. Oh ya, kamu juga bisa mengkombinasikan beberapa cheat sekaligus. Untuk menon aktifkan kamu bisa menekan tombol nya kembali.

Cheat Guitar Hero 2 PS2










Efek Cheat Guitar Hero 2 PS2Kode Cheat USKode Cheat EU
Gitar udaraKuning, Kuning, Biru, Oranye, Kuning, BiruBiru, Kuning, Oranye, Biru, Kuning, Kuning
Penonton bola mataBiru, Oranye, Kuning, Oranye, Kuning, Oranye, BiruKuning, Oranye, Biru, Oranye, Biru, Oranye, Kuning
Penonton kepala monyetOranye, Biru, Kuning, Kuning, Oranye, Biru, Kuning, KuningKuning, Kuning, Biru, Oranye, Kuning, Kuning, Biru, Oranye
Gitaris kepala apiOranye, Kuning, Oranye, Oranye, Kuning, Oranye, Kuning, KuningKuning, Kuning, Oranye, Kuning, Oranye, Oranye, Kuning, Oranye
Gitaris kepala kudaBiru, Oranye, Oranye, Biru, Oranye, Oranye, Biru, Oranye, Oranye, BiruBiru, Orange, Orange, Biru, Orange, Orange, Biru, Orange, Orange, Biru, Orange, Orange, Biru, Orange, Orange, Biru, Orange
Mode kecepatan hyperOranye, Biru, Oranye, Kuning, Oranye, Biru, Oranye, KuningKuning, Oranye, Biru, Oranye, Kuning, Oranye, Biru, Oranye

Cheat Guitar Hero 2 Xbox 360










Efek Cheat Guitar Hero 2 Xbox 360Kode Cheat
Mode kecepatan hyperBiru, Biru, Kuning, Biru, Biru, Oranye, Biru, Biru
Buka kunci semua laguBiru, kuning, oranye, merah, oranye, kuning, merah, kuning, merah, kuning, merah, kuning, merah, kuning, merah, kuning
Penonton kepala monyetOranye, kuning, biru, biru, kuning, oranye, biru, biru
Penonton kepala apiOranye, kuning, kuning, oranye, kuning, kuning, oranye, kuning, kuning, biru, kuning, kuning, biru, kuning, kuning
Penonton bola mataKuning, Oranye, Biru, Biru, Biru, Oranye, Kuning
Gitar udaraKuning, Kuning, Biru, Oranye, Kuning, Biru

Unlockable Cheat Guitar Hero 2













Jenis GitarCara Mendapatkan
Gitar udaraGunakan kode cheat yang tercantum di atas.
Gitar KapakSelesaikan mode Expert.
Gitar PetiSelesaikan mode Medium.
Gitar Bola MataMendapatkan lima bintang di setiap lagu di mode Hard.
Gitar IkanSelesaikan mode Easy
Gitar SnaketapusSelesaikan mode Hard
Gitar LogMendapatkan lima bintang di setiap lagu di mode Expert
Gitar USAMendapatkan lima bintang di setiap lagu di mode Easy
Viking GuitarMendapatkan lima bintang di setiap lagu di mode Medium

Bonus Lagu Guitar Hero 2

songlist guitar hero 2

Lagu Guitar Hero 2 ini hanya tersedia di Xbox 360, termasuk dua lagu yang perlu Anda buka dengan membelinya dengan mata uang dalam game.

  • “Billion Dollar Babies” by Alice Cooper
  • “Dead!” by My Chemical Romance
  • “Hush” by Deep Purple
  • “Life Wasted” by Pearl Jam
  • “Possum Kingdom” by Toadies
  • “Rock ‘n’ Roll Hoochie Koo” by Rick Derringer
  • “Salvation” by Rancid
  • “The Trooper” by Iron Maiden
  • “Drink Up” by Ounce of Self (unlockable song)
  • “Kicked to the Curb” by Noble Rot (unlockable song)

Bonus Achievement Guitar Hero 2






















































AchievementCara MendapatkanGamer score
100K ClubDapatkan 100.000 poin dalam satu lagu.10
200K ClubDapatkan 200.000 poin dalam satu lagu.10
300K ClubDapatkan 300.000 poin dalam satu lagu.30
400K ClubDapatkan 400.000 poin dalam satu lagu.30
Champagne Room V.I.P.Dapatkan 500.000 poin dalam satu lagu.30
RoadieBuka Rat Cellar.10
New KidBuka Blackout Bar.10
Young GunBuka RedOctane Club.10
Axe GrinderBuka Rock City Theater.10
ShredderBuka Vans Warped Tour.10
Rock StarBuka Harmonix Arena.10
Guitar HeroBuka Stonehenge.10
Dimebag Darrell AwardDapatkan 100 note streak.10
Eddie Van Halen AwardDapatkan 500 note streak.30
Yngwie Malmsteen AwardDapatkan 1,000 note streak.30
Easy Tour ChampSelesaikan Easy Tour.10
Medium Tour ChampSelesaikan Medium Tour.30
Hard Tour ChampSelesaikan Hard Tour.30
Expert Tour ChampSelesaikan Expert Tour30
Sandbox Hero AwardDapatkan 5 bintang pada semua lagu dalam Easy Tour.30
Most Likely to Succeed AwardDapatkan 5 bintang pada semua lagu dalam Medium Tour30
Guitarmaggedon AwardDapatkan 5 bintang pada semua lagu dalam Hard Tour30
Start a Real Band Already AwardDapatkan 5 bintang pada semua lagu dalam Expert Tour30
Rock School GradSelesaikan semua tutorial.10
Scoremonger AwardDapatkan 8x multiplier.10
Perfectionist AwardDapatkan hit 100% pada lagu.30
Rock Snob AwardMenolak memainkan encore.10
Long Road Ahead AwardGagal lagu di mode Easy.10
Hendrix AwardMenyelesaikan lagu dengan tangan kidal.10
Teacher’s Pet AwardBerlatih tiga lagu yang berbeda.10
Saturday Morning AwardKalahkan Trogdor dan Thunder Horse.10
Kick the Bucket AwardKalahkan Jordan pada mode Expert.30
Gear Head AwardBeli semua gitar.30
Fanatical Completionist AwardSelesaikan menggunakan gitar yang dibeli30
Record Collector AwardBeli semua lagu10
Life of the Party AwardBeli semua karakter10
Fashion Plate AwardBeli semua pakaian.10
Extra Credit AwardLihat kredit sampai selesai.10
Big Spender AwardMenghabiskan $ 10.000 di toko.10
Scenester AwardSelesaikan semua lagu yang di unlock.10
Joan & Lita AwardDapatkan 100 note streak dalam Cooperative.30
Joe & Steven AwardDapatkan 500 note streak dalam Cooperative.30
Keef & Mick AwardDapatkan 1,000 note streak dalam Cooperative30
Lennon & McCartney Award8x streak di Cooperative.10
Page & Plant AwardDapatkan 100 persen catatan hit pada lagu di Cooperative.30
200K PairDapatkan 200.000 poin pada lagu di Cooperative.30
400K PairDapatkan 400.000 poin pada lagu di Cooperative.30
600K PairDapatkan 600.000 poin pada lagu di Cooperative.30
800K PairDapatkan 800.000 poin pada lagu di Cooperative.30
Millionaire PairDapatkan 1,000.000 poin pada lagu di Cooperative.30

Trailer Game Guitar Hero 2

Ada beberapa versi guitar hero, namun kali ini yang akan dibahas di artikel ini adalah Guitar Hero 2 yang rilis untuk konsol PS2 dan Xbox 360. Ada cukup banyak musik dengan genre rock yang bisa kamu nikmati dan kamu mainkan disini. Namu kamu membutuhkan kecepatan tangan untuk bisa bermain game ini.

Ada 4 tingkat kesulitan yang terdapat dalam game ini dan kesemuanya bisa kamu pilih dan kamu mainkan tergantung skill bermain kamu. Mulai dari yang paling mudah (easy) sampai yang tingkat kesulitan tertinggi (expert). Sebenarnya kamu bisa bermain game ini menggunakan kontroller biasa, tapi kamu tidak akan mendapatkan sensasi bermain gitar selain itu kamu akan sangat kesulitan jika menggunakan kontroller biasa.

Demikian daftar lengkap kumpulan cheat Guitar Hero 2 terbaru untuk konsol PS2 dan XBox 360, lengkap beserta tips penggunaannya dalam game. Kira-kira kombinasi cheat apa nih yang wajib Kamu pakai dalam permainan? Yuk share pada kolom komentar di bawah jika Kamu menemukan cheat Guitar Hero 2 yang belum ada di artikel ini agar permainan makin seru! Nantikan kabar terbaru games dan gadget lainnya hanya di Kabar Games!

Proudly powered by WordPress | Theme: Looks Blog by Crimson Themes.